Para jamaah umroh Karya Imtaq itu dibimbing langsung oleh sekretaris umum PP Persis, KH. Haris Muslim, dan ketua bidang jamiyyah PP Persis, Dr. Ihsan Setiadi Latief.
Bukan hanya itu, para jamaah pun ditemani para direktur Karya Imtaq Ir. H Wadi Taufik dan H Andi Sugandi.
Direktur eksekutif Karya Imtaq, H. Andi Sugandi, menerangkan bahwa hal tersebut menjadi momen pengakraban sekaligus lebih memahami kebutuhan dan keinginan para jamaah.
Sebelum berangkat, para jamaah umroh itu akan dimanjakan terlebih dahulu di Lounge Umroh Bandara Soeta Jakarta sebagai bentuk pengkondisian dan layanan maksimal dari Karya Imtaq. (HL/TG)
Hima Persis
26 November 2025 | 09:51
Adab Terhadap Guru: Fondasi Kekuatan Spiritual, Intelektual, dan Moral Umat